Beranda Nasional PEMBANGUNAN GEDUNG SEKOLAH DI KUNIRAN TIDAK SESUAI SPEK

PEMBANGUNAN GEDUNG SEKOLAH DI KUNIRAN TIDAK SESUAI SPEK

49
0

Pati – Liputan Warta Jatim, Di duga bangunan pondasi gedung sekolahan SD Kuniran 02 kecamatan Batangan kabupaten Pati tidak sesuai dengan spek yang di tentukan.kelihatan batu dasaran tanpa semen dan cakar ayam belum terpasang menunjukkan bahwa bangunan tersebut kelihatan adanya pengurangan matrial jenis cor untuk dasaran cakar ayam Selasa (17 September 2024)

Menurut kepala sekolah SD tersebut semua itu kita tidak tau karena yang bisa menjelaskan bangunan tersebut team ahli bangunan dan semua itu di hendle sama dinas pendidikan kabupaten Pati.

 

Setelah mendapatkan pernyataan dari Kepala Sekolah SD Kuniran awak media langsung merapat ke dinas pendidikan untuk mencari kebenaran atas apa yang disampaikan kepala sekolah tapi awak media belum bisa menemui Kabit sarpras SD dinas pendidikan SD  karena alasan masih ada kegiatan.

Baca Juga :  Lagi-Lagi Kasus Istri Kabur Meninggalkan Suami Kembali Terjadi Di Denpasar Bali

Bahwa perlu diketahui (KIP) Keterbukaan Informasi Publik itu dapat di berikan kepada siapapun yang membutuhkan informasi itu selagi tidak disalahgunakan.

Awak media Liputan Warta Jatim belum mendapat informasi yang jelas terkait pembangunan sekolah di SD Kuniran dan enurut keterangan dari salah satu pegawai tetap sarpras agar datang lagi besok untuk mendapatkan keterangan lebih lanjut

Bersambung ….

(Santoso)