Beranda Nasional Informasi Pendamping Desa Telah Di Buka, Hoax, Masyarakat Harus Berhati-hati Tentang Informasi...

Informasi Pendamping Desa Telah Di Buka, Hoax, Masyarakat Harus Berhati-hati Tentang Informasi Pendamping Desa 2025

33
0

Jakarta – Liputan Warta Jatim, Telah beredar di media sosial tentang informasi rekrutmen Pendamping Lokal Desa (PLD) 2025. Lantas, benarkah rekrutmen PDL ini sudah dibuka?

Dalam Postingan berseliweran di media sosial, khususnya pada di media sosial seperti Instagram dan Tiktok terkait pengumuman rekrutmen Pendamping Desa 2025 yang sudah resmi dibuka.

Postingan ini telah mencantumkan foto Mendes PDTT Yandri Susanto lengkap dengan keterangan gaji yang ditawarkan mencapai Rp15 juta per bulan.

Banyak masyarakat pun banyak tertarik dan penasaran tentang informasi ini, lalu apakah benar informasi terkait pendaftaran Pendamping Desa 2025 ini?

Untuk Menanggapi informasi tersebut, Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) melalui akun Instagram resminya membantah berita tersebut. Informasi yang beredar dipastikan hoax atau palsu.

“Kembali beredar informasi mengenai pendaftaran Pendamping Lokal Desa atau PLD Tahun 2024-2025,” tulis keterangan @kemendespdtt Jumat(10/01/2025)

“FAKTANYA informasi tersebut TIDAK BENAR dan termasuk HOAX,” Lanjut nya

Maka masyarakat harus berhati hati dalam mendapatkan informasi tentang pendaftaran pendamping desa yang beredar. Masyarakat harus melihat Pengumuman resmi terkait rekrutmen ini hendaknya dipastikan melalui website ataupun laman media sosial resmi Kemendes PDTT yang terverifikasi.

Baca Juga :  Rusdi-Shobih serahkan pendaftaran ke KPU Pasuruan

Berikut ini masyarakat dapat melihat link untuk mendapatkan informasi Resmi tentang pendaftaran pendamping desa melalui Website dan media sosial:

website :

www.pendamping-desa.com. atau

https://rekrutmenpld.kemendesa.go.id/.

Maka dgn ini saya berinisiatif membuat akun Medsos, agar nanti memudahkan saya untuk memberikan informasi mengenai Recruitment Pendamping Desa  Mari kita saling Follow. Takutnya klo wa satu² ada yg terlewatkan.

Facebook : PendampingDesa.Id
Link : https://www.facebook.com/profile.php?id=61571458056178&mibextid=ZbWKwL
———————————————-
IG :  pendampingdesa_official
Link : https://www.instagram.com/pendampingdesa_official/profilecard/?igsh=cnJpcnl3czJvb2pm
———————————————-
Tiktok : @pendampingdesa_official
Link : https://www.tiktok.com/@pendampingdesa_official?_t=ZS-8sq7T802qAS&_r=1
———————————————
Threads : Pendamping Desa Official
Link: https://www.threads.net/@pendampingdesa_official
———————————————-
Twitter : Pendamping Desa Official (@TPP Nusantara)
Link : https://x.com/TPP_Nusantara?t=6SdKEaGQJ4jr7PJ1_uZtmg&s=09

Semoga dgn informasi yg saya berikan bermanfaat, dan di tahun 2025 ini menjadi rejeki Bpk/ibu bisa bergabung menjadi  Pendamping Desa Amin YRA. 🤲

Berdasarkan pengumuman resmi mengenai pendaftaran Pendamping Desa 2025 dari Kemendes PDTT. Masyarakat bisa melihat dalam situs resmi sebagai berikut
laman resmi https://rekrutmenpld.kemendesa.go.id/.

Baca Juga :  Presiden Prabowo Raih Komitmen Investasi 8,5 Miliar Dolar AS dari CEO Roundtable Forum di London

Lalu apa saja persyaratan untuk mendaftarkan pendamping desa

Pendidikan minimal SLTA atau sederajat
Memiliki pengalaman dalam bidang pembangunan Desa dan/atau pemberdayaan masyarakat minimal 2 (dua) tahun
Diutamakan memiliki pengalaman sebagai Kader Pemberdayaan Masyarakat Desa (KPMD)
Mampu mengoperasikan komputer, minimal program office (Word, Excel, dan Power Point) dan penggunaan internet
Sanggup bekerja penuh waktu dan siap bertempat tinggal di lokasi tugas
Diutamakan penduduk desa di kecamatan setempat
Usia minimal 25 (dua puluh lima) tahun dan maksimal 45 (empat puluh lima) tahun pada saat mendaftar

Lalu tata cara untuk mendaftar pendamping desa sebagai berikut

Pendaftaran dilakukan secara Online melalui website resmi https://rekrutmenpld.kemendesa.go.id/
Klik tombol “Login/Daftar” di pojok kanan atas
Isi data kemudian klik “Daftar”
Pilih kuota dan isi semua form pendaftaran yang diminta
Unggah dokumen pendukung yang diminta
Isi riwayat pekerjaan
Klik tombol “Simpan”
Catat username dan password detikers, karena pengumuman selanjutnya akan diberikan melalui akun pendaftar masing-masing.

Ariesto Pramitho Ajie
Kaperwil Jabodetabek